KILASTOTABUAN.COM, KOTAMOBAGU – Jenis plafon yang paling banyak dijadikan pilihan adalah plafon gipsum karena banyak sekali kelebihan dan fungsinya. Kualitas dan bentuk plafon ini memiliki banyak motif dan ukiran.
Bermodalkan upah harian dari tempat bekerja sebelumnya, Melky Sumingar (41), menabung untuk membeli alat dan bahan yang dibutuhkan untuk usaha pembuatan profil gipsum.
Ia pun pernah pernah bekerja di tempat pembuatan gipsum, itu menjadi salah satu alasan baginya untuk membuat usaha sendiri demi memenuhi kebutuhan sehari-hari.
ADVERTISEMENT
Baca Juga: Usaha Lemari Kaca Raup Untung Hingga Rp 80 Juta Per Bulannya
Page 1 of 2