KOTAMOBAGU, KILASTOTABUAN.COM—Fahri Damopolii, dipercayakan Wali Kota Kotamobagu Tatong Bara untuk menahkodai Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo).
Terbukti dalam pelantikan yang digelar di Aula Wali Kota Kotamobagu, Rabu (6/1/2021), Fahri sebelumnya menjabat Sekretaris Diskominfo, diangkat menjadi Plt Kepala Diskominfo oleh Wali Kota Kotamobagu.
Baca Juga: Ini 20 Nama Menempati Jabatan Baru di Pemkot Kotamobagu
ADVERTISEMENT
Page 1 of 2